Disampaikan kepada seluruh mahasiswa peserta KKLP Angkatan Ke-68 Semester Ganjil Tahun Akademik 2022-2023 bahwa Pembekalan KKLP akan dilaksanakan secara daring/online via zoom pada hari Sabtu tanggal 27 Agustus 2022.
Peserta Pembekalan KKLP Angkatan Ke-68 diwajibkan untuk hadir dalam zoom 10 menit sebelum acara dimulai dengan ketentuan sebagai berikut:
- Berpakaian kemeja putih.
- Celana/rok berwarna hitam.
- Nama akun zoom menggunakan nama Prodi masing-masing dan nama lengkap mahasiswa, contoh; Manajemen/Haryanto.
- Selama pembekalan video diaktifkan hingga acara selesai.
LPPM STIE-YPUP Makassar inviting you to a scheduled Zoom meeting.
Topic: PEMBEKALAN KKLP ANGKATAN KE- 68 SEMESTER GABJIL T.A 2022-2023
Hari/Tanggal: Sabtu, 27 Agustus 2022
Pukul : 09.00 WITA - 10.00 WITA (Program Studi Manajemen)
11.00 WITA - 12.00 WITA (Program Studi Akuntansi)
Tempat : Daring/Online via Zoom
Meeting ID : 909 285 6580
Passcode : kklp
Link : https://us02web.zoom.us/j/9092856580?pwd=c3lPeml4SDE0eGpBdnVpMjludEdUZz09